Anda sedang mencari layanan sewa mobil lepas kunci Cikarang? Kalau begitu, Anda harus membaca artikel ini sampai habis. Dalam artikel ini kami sudah mengumpulkan 10 layanan rental mobil lepas kunci di Cikarang.
Harga sewa yang tercantum di bawah ini tentu saja tidak berlaku di hari-hari tertentu seperti Lebaran, Natal dan Tahun Baru. Namun, tetap saja kami harap daftar harga ini dapat menjadi gambaran Anda dalam mencari layanan rental mobil yang sesuai budget.
1. Mitra Cakrawala
- Alamat ⚡ Raya Serang – Setu No.24, Ciantra, Cikarang Sel., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0857 1934 1104
- WA ⚡0858 1141 1862
- Web ⚡www.mitracakrawala.com
- IG ⚡@mrc_rent_car
- Mulai ⚡Rp380.000
Usaha rental ini sudah terdaftar sebagai CV legal dengan nama Mitra Cahaya Putri, jadi Anda tidak perlu khawatir tertipu. Mereka menyediakan layanan sewa mobil dengan sopir maupun lepas kunci.
Selain mobil di bawah ini, Mitra Cakrawala juga memiliki unit Fortuner, Pajero dan unit mewah lainnya.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Brio Matic / Agya Manual | Rp380.000 |
Brio Satya Matic / Manual | Rp385.000 |
Brio E Matic | Rp400.000 |
Terios Manual | Rp480.000 |
Xpander Matic | Rp600.000 |
Innova Reborn | Rp750.000 |
2. BMC Rent Car
- Alamat ⚡ Jl Kelinci 5 Blok Sz No 27 Perum Cikarang Baru Desa Jayamukti – Kecamatan Cikarang Pusat Kabupaten Bekasi 17815
- Buka ⚡00 – 22.00 WIB
- Telp ⚡0821 2345 0010
- WA ⚡0821 2345 0010
- Web ⚡www.rentalmobil-cikarangbaru.blogspot.com
- IG ⚡@mobil.cikarang.jababeka
- Mulai ⚡Rp350.000
Memiliki armada yang banyak, layanan sewa mobil lepas kunci Cikarang ini cocok sekali untuk Anda pertimbangkan. Mereka menyediakan kendaraan yang beragam, mulai dari mobil keluarga, hingga mobil mewah.
Jika ingin rental mobil lepas kunci, Anda minimal harus menyewanya selama tiga hari. BMC juga memiliki Alphard yang disewakan beserta supir dan BBM-nya. Untuk menyewa Alphard, konsumen harus membayar Rp3.500.000/12 Jam.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Mobilio type E Manual 2014 | Rp350.000 |
Calya G AT 2019, New Calya G AT 2022, Xenia MT 2019 type X | Rp375.000 |
Daihatsu Xenia AT 2017 type X | Rp400.000 |
All New Xenia 2022 type R CVT, All New Avanza 2022 type E CVT, Honda Brio 2022 E CVT | Rp450.000 |
Toyota Avanza 2022 G CVT | Rp475.000 |
All New Terios 2022 X Deluxe | Rp500.000 |
Toyota Veloz 2022 1.5 CVT | Rp600.000 |
Innova Reborn Bensin Matic | Rp700.000 |
Innova Reborn Diesel Matic | Rp800.000 |
Fortuner VRZ TRD 2019 | Rp1.400.000 |
Pajero Sport Dakar 4×2 AT | Rp1.600.000 |
3. Rajawali Rent Car
- Alamat ⚡ Taman Cibiru – Lippo Cikarang – Jalan Surya Kencana 3 No.88 – Cibatu – Cikarang Selatan – Cibatu – Cikarang Sel. – Kabupaten Bekasi – Jawa Barat 17530
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0878 7889 3322
- WA ⚡0813 1516 1628
- Mulai ⚡Rp350.000
Dengan 42 ulasan dari konsumen, layanan rental ini berhasil mendapat rating 4,1 di google review. Hal ini membuktikan bahwa Rajawali Rent Car selalu memberikan pelayanan yang baik bagi semua costumer-nya.
Layanan rental mobil ini menyediakan layanan sewa mobil dengan sopir, maupun lepas junci. Jika ingin menyewa mobil dengan driver, konsumen harus menambah biaya mulai dari Rp200.000 sampai Rp300.000.
Selain itu, mereka juga menyediakan paket sewa mobil harian, bulanan, serta tahunan. Untuk sewa lepas kunci bulanan, harganya mulai dari Rp6.500.000/bulan.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Avanza, Xenia, Ertiga, Calya, Brio ( All Manual) | Rp350.000 |
Avanza , Xenia, Ertiga, Calya, Brio (All Matic) | Rp400.000 |
Xpander, Terios (Matic) | Rp500.000 |
Innova Reborn | Rp800.000 |
4. Beruang Trust Car
- Alamat ⚡ Beruang 6 Blok A3 Nomer 105 – Cikarang Baru
- Buka ⚡00 – 22.00 WIB
- Telp ⚡0813 8228 7620
- WA ⚡0813 8228 7620
- IG ⚡@beruang.trust.car
- Mulai ⚡Rp350.000
Agen sewa mobil ini menyediakan armada yang beragam, mulai dari yang manual hingga yang matic. Bagi Anda yang tidak terbiasa dengan mobil manual, bisa dengan nyaman menyewa mobil matic disini.
Daftar di bawah ini merupakan harga sewa mobil lepas kunci di dalam kota. Untuk penggunaan keluar kota, Anda harus menambah biaya sebesar Rp50.000.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Livina 1.5, Grand Max 1.3 D (All Manual); Sigra X Deluxe (Matic) | Rp350.000 |
Veloz (Manual); Ertiga, Nissan March, Brio type E 2015 (All Matic) | Rp400.000 |
Honda Brio RS Matic 2017, Honda Freed PSD (All Matic) | Rp450.000 |
All New Xenia 2022 type R CVT | Rp500.000 |
5. Kanaya Rent Car
- Alamat ⚡ Mando Green Lippo Cikarang – Bekasi 17850
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0812 9626 5758
- WA ⚡0812 9626 5758
- Web ⚡www.ordermobil.id
- IG ⚡@sewamobilcikarang
- Mulai ⚡Rp400.000
Sama seperti jasa rental mobil lainnya, Kanaya Rent Car juga menyediakan layanan sewa mobil dengan sopir maupun lepas kunci. Untuk menyewa mobil secara lepas kunci, tentu saja ada syarat dan ketentuan yang berlaku.
Syarat pertama untuk bisa melakukan reservasi mobil lepas kunci di Kanaya Rent Car adalah, Anda harus menyewanya dengan durasi minimal 3 hari. Jika ingin menggunakan mobilnya hanya dalam jangka waktu pendek, atau kurang dari 3 hari, maka Anda wajib menyewanya beserta sopir.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Agya, Avanza | 400.000 |
Expander | 500.000 |
Stargazer | 600.000 |
Innova AT | 750.000 |
Fortuner, Pajero | 1.300.000 |
6. David Rent Car
- Alamat ⚡ Citarum Utama no.70 – Taman Cibodas – Lippo Cikarang
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0813 1064 1791
- WA ⚡0813 8631 7095
- Web ⚡www.rentalmobilmurahcikarang.com
- Mulai ⚡Rp300.000
David Rent Car menyediakan paket sewa mobil dengan berbagai durasi. Mulai dari sewa setengah hari, full day, mingguan, bulanan, hingga tahunan.
Pebedaan harga paket sewa berdasarkan durasinya, hanya berkisar antara Rp100.000 sampai Rp150.000 saja. Untuk persyaratannya, Anda bisa mengecek sendiri di website David Rent Car.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Avanza | Rp300.000 |
Ertiga, Wuling Cortez | Rp350.000 |
Innova Diesel, Innova Luxury, Toyota Rush | Rp400.000 |
Xpander | Rp450.000 |
Innova Reborn | Rp550.000 |
Wuling Almaz | Rp650.000 |
7. Sandi Rent Car
- Alamat ⚡ Cikarang – Cibitung
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0857 2086 6670
- WA ⚡0857 2086 6670
- IG ⚡@sandirentcar95
- Tiktok ⚡@sandinugraha732
- Mulai ⚡Rp350.000
Sama seperti jasa sewa mobil lepas kunci Cikarang lainnya, tentu saja Sandi Rent Car juga memberikan syarat dan ketentuan rental bagi para calon penyewa.
Namun, Anda tidak perlu khawatir, sebab sewa mobil lepas kunci di Sandi Rent Car tidak ribet. Anda hanya perlu memberikan KTP, KK, PPB atau bukti kepemilikan rumah, motor, serta STNK-nya.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Sigra, Calya, Ertiga, Avanza Luxury, Avanza Veloz (All Manual) | Rp350.000 |
Avanza Veloz (Matic), Grand Livina (Manual) | Rp400.000 |
Avanza Veloz (Manual), Mobilio RS (Matic) | Rp450.000 |
8. Mawaldi Jaya Trans
- Alamat ⚡ Perum Puri Cikarang Hijau Blok EI No.2 Cikarang Utara – Cikarang – Indonesia
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0813 1787 9596
- WA ⚡0813 1787 9596
- IG ⚡@rental.mobil.cikarang
- Mulai ⚡Rp350.000
Mawaldi Jaya Trans selalu menyediakan armada yang sehat, bersih dan terawat. Bukan hanya armadanya, mereka juga selalu memastikan untuk memberikan pelayanan dengan kualitas terbaik.
Salah satu upaya mereka untuk memberikan layanan terbaik adalah dengan menyediakan supir yang handal dan tahu jalan, sehingga mereka bisa menjadi tour guide Anda selama perjalanan.
Walaupun begitu, mereka juga menyediakan jasa sewa lepas kunci. Berikut merupakan daftar harganya:
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Avanza MT, Xenia MT, Calya AT | Rp350.000 |
Avanza AT, Xenia AT | Rp400.000 |
Brio AT 2022, Avanza E New AT 2022, Xenia R New AT 2022 | Rp450.000 |
Avanza G New AT 2022 | Rp500.000 |
Veloz New AT 2022, Rush AT 2022 | Rp600.000 |
Innova Reborn Bensin MT, Innova Reborn Diesel MT | Rp750.000 |
Innova Reborn Diesel AT | Rp800.000 |
9. Indrawiratama
- Alamat ⚡ Bojong Asri XIV No. 13 – Bojong Rawalumbu – Kec. Rawalumbu – Kota Bekasi – Jawa Barat 17116
- Buka ⚡00 – 20.00
- Telp ⚡0812 9410 0090
- WA ⚡0812 9410 0090
- Web ⚡www.indrawiratama.co.id
- IG ⚡@indrawiratamagroup
- FB ⚡Sewa Mobil Bekasi Barat, Bekasi Timur, Tambun, Bulak Kapal
- Mulai ⚡Rp400.000
Terletak di Rawalumbu, Indrawiratama hanya berjarak 40 menit dari area Cikarang. Anda bisa meminta jasa antar-jemput mobil ke lokasi Anda dengan memberikan biaya tambahan.
Ketentuan waktu minimal sewa lepas kunci disini adalah 3 hari. Syarat sewa lepas kuncinya sendiri cukup sederhana. Anda hanya perlu memberikan dokumen (boleh asli ataupun fotocopy) KTP suami-istri, KK, rekening listrik, PBB, Tanda Bukti Kepemilikan Rumah dan identitas pegawai.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Toyota Agya TRD Matic, Toyota Avanza | Rp400.000 |
All New Avanza | Rp450.000 |
Rush TRD AT – 3 Row Seat, Daihatsu Terios | Rp500.000 |
Toyota Innova Reborn | Rp850.000 |
Mitsubishi Pajero, Toyota Fortuner | Rp1.300.000 |
Toyota Alphard | Rp3.000.000 |
10. Naba Transport
- Alamat ⚡ Kalimantan B No.115 – Jatibening – Kec. Pd. Gede – Kota Bekasi – Jawa Barat 17412
- Buka ⚡24 Jam
- Telp ⚡0231 830 3653
- WA ⚡0811 220 2121
- Web ⚡www.nabarentcar.com
- IG ⚡@naba.transport
- Mulai ⚡Rp250.000
Naba Transport menyediakan armada yang sangat lengkap. Disini, Anda bisa menyewa mobil keluarga, mobil kelas premium, mobil mewah, mobil logistik, Hiace, Elf dan banyak lagi.
Untuk menyewa mobil logistik, harganya berkisar antara Rp200.000 hingga Rp400.000/hari. Mobil logistik yang mereka miliki adalah Grand Max Pick Up, Carry Pick Up, serta Blind Van. Selanjutnya, untuk penyewaan Hiace dan Elf, harus disertai dengan sopir. Harganya berkisar antara Rp950.000 sampai Rp1.500.000/hari.
Di bawah ini, kami cantumkan harga sewa mobil lepas kunci per hari-nya. Selain dari yang tercantum dalam daftar, Naba Transport juga menyewakan mobil mewah, seperti Mercedes C Class. Untuk menanyakan ketersediaan unit lainnya, serta syarat sewanya, Anda bisa menghubungi pihak rental secara langsung.
✅Armada | ⭐Daftar Harga 24 Jam |
Honda Brio | Rp250.000 – Rp375.000 |
Suzuki Ignis, Datsun Go | Rp275.000 – Rp375.000 |
Toyota Agya | Rp300.000 – Rp400.000 |
Toyota Avanza | Rp175.000 – Rp450.000 |
Honda Mobilio | Rp225.000 – Rp425.000 |
Daihatsu Terios, Daihatsu Sigra | Rp250.000 – Rp350.000 |
Daihatsu Xenia | Rp275.000 – Rp375.000 |
Suzuki XL 7 | Rp300.000 – Rp400.000 |
Mitsubishi Xpander | Rp300.000 – Rp450.000 |
Suzuki Ertiga Hybrid | Rp350.000 – Rp450.000 |
Toyota Innova Reborn | Rp350.000 – Rp625.000 |
Toyota Rush | Rp400.000 – Rp500.000 |
Toyota Fortuner | Rp950.000 – Rp1.350.000 |
Mitsubishi Pajero | Rp1.400.000 – Rp2.000.000 |
Toyota Alphard | Rp3.000.000 – Rp4.000.000 |
Demikianlah, 10 layanan sewa mobil lepas kunci Cikarang beserta harganya. Harga yang tercantum di atas hanya berlaku untuk perjalanan dalam kota. Untuk harga sewa mobil keluar kota, bisa Anda tanyakan langsung pada pihak rental.